Membuka Dunia, Menjembatani Bangsa - "世界をひらき、国をつなぐ

Berita

Jepang merupakan negara yang memiliki banyak tradisi yang tetap terjaga sejak dulu hingga masa sekarang. Tradisi tersebut dapat berupa festival yang dirayakan setiap tahun untuk menyambut pergantian tahun, atau menghormati sejarah. Salah satunya adalah Festival Maebashi Hatsuichi Daruma…
Yukata, pakaian tradisional Jepang yang ringan dan nyaman, sering kali dikaitkan dengan musim panas dan berbagai festival di Jepang. Dengan desain yang sederhana namun elegan, yukata menjadi simbol dari keindahan dan kekayaan budaya Jepang. Artikel ini akan membahas…
Pada awal tahun, Jepang mengadakan beberapa festival yang sayang untuk dilewatkan. Berikut adalah lima di antaranya: 1. Maebashi Hatsuichi Daruma Festival, Prefektur Gunma Festival ini diadakan di Prefektur Gunma untuk menyambut tahun baru. Festival ini diadakan di Kuil…
Saturday, 11 January 2025 10:00

Hatsumode: Tradisi Jepang Rayakan Tahun Baru

Hatsumode edalah tradisi Jepang yang dilakukan untuk menyambut tahun baru. Secara harfiah, Hatsumode berarti ‘doa pertama’, karena itu Hatsumode merupakan kunjungan pertama ke kuil saat tahun baru. Setiap tahunnya, orang-orang akan datang berkumpul di kuil, berdoa untuk memohon…
Jepang adalah negara yang menjunjung tinggi etika, terutama saat melakukan suatu kegiatan. Selain etika untuk makan, minum, atau mengantre, Jepang juga memiliki etika dalam berbelanja yang wajib dipatuhi oleh para warganya, termasuk para wisatawan yang berlibur ke Jepang.…
© 2025 Macca Nihongo. All Rights Reserved. Website by JA